PERENCANAAN TEBAL PERKERASAN LENTUR PERPANJANGAN LANDAS PACU UNTUK PESAWAT C 130 HERCULES DI BANDAR UDARA NAHA TAHUNA

Unggul Putra Hosiles, Dewandaru (2021) PERENCANAAN TEBAL PERKERASAN LENTUR PERPANJANGAN LANDAS PACU UNTUK PESAWAT C 130 HERCULES DI BANDAR UDARA NAHA TAHUNA. Diploma thesis, POLITEKNIK PENERBANGAN SURABAYA.

[img] Text
30718007-TA-PUB.pdf

Download (3MB)

Abstract

Bandar Udara Naha Tahuna merupakan salah satu Bandar Udara yang terletak 11 kilometer dari kota Tahuna yang diselenggarakan oleh Kementerian Perhubungan,yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Direktur Jenderal Perhubungan Udara. Bandara ini memiliki landas pacu 1600 meter dengan lebar 30 meter dengan perkerasan lentur (Flexible Pavement) Karena di pulau kecil ini hanya terdapat satu bandara, maka bandara ini berperan dalam menyediakan suplai makanan dan bantuan bantuan jika terjadi bencana di pulau tersebut

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Landas pacu, COMFAA, FAARFIELD, panjang landas pacu, tebal perkerasan.
Subjects: T Technology > TC Hydraulic engineering. Ocean engineering
T Technology > TH Building construction
Depositing User: Mr Perpustakaan Poltekbang Surabaya
Date Deposited: 29 Nov 2021 02:56
Last Modified: 31 Aug 2022 03:39
URI: http://repo.poltekbangsby.ac.id/id/eprint/214

Actions (login required)

View Item View Item