ANALISA KEBIJAKAN WAKTU PENGGANTIAN O-RING (PACKING) KOMPONEN SCAVENGER EJECTOR JET PUMP PADA PESAWAT BOEING 737-900ER

Satriayudha, Pandu Aryarangga and Adyanto, Tony Wahyu and Pambudiyanto, Nyaris (2019) ANALISA KEBIJAKAN WAKTU PENGGANTIAN O-RING (PACKING) KOMPONEN SCAVENGER EJECTOR JET PUMP PADA PESAWAT BOEING 737-900ER. In: SEMINAR NASIONAL INOVASI TEKNOLOGI PENERBANGAN (SNITP) TAHUN 2018, 2018.

[img] Text
422-Article Text-700-1-10-20191129.pdf - Published Version

Download (666kB)

Abstract

Industri penerbangan berkembang pesat pada era globalisasi, terutama di Indonesia sehingga perlu adanya peningkatan kualitas baik dari segi pelayanan maupun kelaikan pesawat yang beroperasi, termasuk maintenance secara berkala komponen O-ring (packing) Scavenger Ejector Jet Pump berfungsi mencegah kebocoran fuel dari komponen scavenge system. Batam Aero Technic oleh Lion Grup merupakan perusahaan yang bergerak dibidang jasa perawatan pesawat udara, salah satunya adalah perawatan pada O-ring (packing) Scavenger Ejector Jet Pump. Perawatan dilakukan dengan cara memperbaiki komponen dalam usia atau pada periode kegagalan. Metode yang digunakan untuk penentuan perbaikan adalah Non-Homogeneous Poisson Process. Penelitian ini menghasilkan waktu optimal untuk perbaikan komponen O-ring (packing) Scavenger Ejector Jet Pump pada saat jam terbang pesawat sudah mencapai 4000 flight hours. Berdasarkan perhitungan ini keputusan kapan dilakukan perbaikan terhadap komponen tersebut sehingga kerugian yang terjadi dapat diminimalisir. Kata Kunci: O-ring (packing) Scavenger Ejector Jet Pump, Lifetime, Metode Non-Homogeneous Poisson Process, Restoration.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Uncontrolled Keywords: O-ring (packing) Scavenger Ejector Jet Pump, Lifetime, Metode Non-Homogeneous Poisson Process, Restoration.
Subjects: H Social Sciences > HE Transportation and Communications
T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: D III Teknik Pesawat Udara
Depositing User: Ms PKL 2 S1 Unair
Date Deposited: 18 Feb 2022 01:49
Last Modified: 18 Feb 2022 01:49
URI: http://repo.poltekbangsby.ac.id/id/eprint/533

Actions (login required)

View Item View Item