DETEKTOR GAS MENGGUNAKAN SENSOR MQ-9 BERBASIS MIKROKONTROLER ARDUINO UNO dDI POLITEKNIK PENERBANGAN

Gunawan, Dewantoro and Margono, Margono and Sudrajat, Sudrajat (2019) DETEKTOR GAS MENGGUNAKAN SENSOR MQ-9 BERBASIS MIKROKONTROLER ARDUINO UNO dDI POLITEKNIK PENERBANGAN. In: SEMINAR NASIONAL INOVASI TEKNOLOGI PENERBANGAN (SNITP) TAHUN 2018, 2018.

[img] Text
439-Article Text-728-1-10-20191129.pdf - Published Version

Download (574kB)

Abstract

Pengelasan dengan menggunakan gas oksi – asetilin sangat banyak digunakan pada saat ini. Gas tersebut ditempatkan pada tabung. Tidak menutup kemungkinan bahwa kebocoran dapat terjadi pada tabung gas tersebut. Ketika tabung gas tersebut bocor dan terjadi percikan api maka ledakan akan terjadi. Dari ledakan tersebut akan mengakibatkan kerusakan. Maka perlu adanya alat yang bisa memonitoring untuk dapat mendeteksi kebocoran gas. Prototipe monitoring kadar gas dalam mendeteksi kebocoran ini bekerja dengan menggunakan sensor gas. Sensor MQ-9 akan digunakan untuk mendeteksi apakah kebocoran gas yang terjadi dalam batas aman atau tidak. Sistem monitoring ini akan dibantu Arduino Uno sebagai mikrokontroler. Arduino Uno akan mengirim perintah ke buzzer dan LED apabila kadar gas melebihi batas aman. Hasil dari penelitian alat ini bisa digunakan sebagai pengaman dan pendeteksi dini pada kebocoran tabung gas asetilin. Rancangan ini juga akan dimanfaatkan sebagai monitoring di hangar Politeknik Penerbangan Surabaya untuk mempermudah kerja staff dalam mendeteksi kadar gas berbahaya yang terdeteksi. Kata Kunci: Mikrokontroler, Arduino uno, detektor gas, asetilin

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Uncontrolled Keywords: Mikrokontroler, Arduino uno, detektor gas, asetilin
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Politeknik Penerbangan
Depositing User: Ms PKL 2 S1 Unair
Date Deposited: 08 Feb 2022 06:12
Last Modified: 08 Feb 2022 06:12
URI: http://repo.poltekbangsby.ac.id/id/eprint/542

Actions (login required)

View Item View Item