RUMBIAK, ADRIAN N (2021) PENGARUH PERSPEKTIF MENTAL PICTURE SISWA TERHADAP KEMAMPUAN PRAKTEK APPROACH PROCEDURAL DI POLITEKNIK PENERBANGAN SURABAYA. Diploma thesis, POLITEKNIK PENERBANGAN SURABAYA.
30318027-TA-PUB.pdf - Published Version
Download (700kB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran tentang permasalahan yang
timbul dalam Praktek siswa memandu pesawat di lab APP-Procedural dengan salah
satu faktor yang mempengaruhi-nya yaitu perspektif mental picture.
Metode Penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif. Instrumen penelitian
menggunakan angket dan wawancara dalam memperoleh data-data dari siswa
mengenai perspektif mental picture. Dan data kemampuan praktek siswa yang
didapatkan dari nilai Exam APP-Procedural.
Berdasarkan analisis data penelitian yang diperoleh dari siswa APP-procedural
disimpulkan bahwa perspektif mental picture memiliki pengaruh terhadap kemampuan
praktek siswa APP-Procedural, ini dapat dilihat dengan hasil perhitungan Ŷ = 29,5 +
0,72 X. Selain itu dari hasil penelitian juga dapat diketahui bahwa perspektif mental
picture memiliki keterkaitan yang sangat erat terhadap kemampuan praktek siswa
APP-procedural (korelasi product moment r = 84%), dimana perspektif Mental picture
memberikan pengaruh sebesar 70% terhadap kemampuan praktek siswa APPprocedural
(30%
dipengaruhi oleh
faktor
lain).
Jadi,
salah
satu
penunjang
peningkatan
kemampuan
siswa
pemanduan
lalu
lintas
udara
dalam
praktek
di
lab
APP-procedural adalah dengan meningkatkan pada diri
masing-masing perspektif mental picture-nya.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HE Transportation and Communications L Education > LC Special aspects of education |
Divisions: | D III Lalu Lintas Udara |
Depositing User: | [error in script] |
Date Deposited: | 11 Jan 2023 04:25 |
Last Modified: | 11 Jan 2023 04:25 |
URI: | https://repo.poltekbangsby.ac.id/id/eprint/1007 |